<head> LIKA LIKU ANTARA AKU DAN KAMU

Notification

×

Iklan

Iklan

Tag Terpopuler

Artikel (31) bacaan (14) Berita (29) ekonomi. (1) Film (6) Keilmuan (17) Keislaman (37) Opini (77) Pemilu (6) PMII (14) POLITIK (6) Puisi (2) Warta (39)

LIKA LIKU ANTARA AKU DAN KAMU

Kamis, Maret 3 | Maret 03, 2022 WIB | 0 Views Last Updated 2023-10-26T22:57:34Z






oleh ; irfan muhammad faruq

"Dan Lagi Aku Menjadi Orang Satu-Satunya 
Yang Menyakitiku
Karna Selalu Gampang Percaya Sama Orang
 Yang Entah Bukan Padaku,
Yang Selalu Menyimpan Ekspetasi 
Yang Lebih Mungkin Mustahil
Ketimbang Kejadian"

 LIKA LIKU ANTARA AKU DAN KAMU

Bukankah Sang Awak Kapal Selalu Mengikuti Intruksi Nahkodanya?
Coba Liat Nahkoda Bajingan Ini,Dia Gapercaya Diri,Dia Selalu Gaenakan,
Dia Suka Lautan Tapi Tidak Suka Kesepian,Dia Gapunya Banyak Temen,Pendiem Juga Orangnya Sering Banget Ngelawak Keliatanya Selalu Bahagia Kalo Banyak Orang,Padahal Dia Langganan Cemoohan Malam.

Sosoan Ngasih Semangat Buat Awak Kapalnya,Padahal Dia Lupa Bagaimana Cara Memimpin Sebuah Pelayaran,Bagaiman Sang Awak Kapal Percaya Terhadap Nahkodanya?
Mentalnya Pun Hancur,Kenapa Pelayaran Ini Harus Sebecanda Ini ?
Dia Yang Gapernah Menghargai Tapi Kenapa Dia Menjadi Pemeran Penting
Dalam Pelayaran Ini? Dia Hilangpun Saya Cari,Dia Pergi Saya Tunggu.

Dia Selalu Berhasil Menyaki Nahkodanya Tapi Kenapa Nahkodanya Selalu Gagal
Setiap Ingin Melepaskanya?Apa Karna Dia Selalu Menjadi Alesan Buat Nahkodanya
Bahagia?Tapi Memang Pada Dasarnya Kebahagian Seorang Nahkoda Bersama Penumpangnya.

Nahkoda Tidak Pernah Meminta Buat Setiap Waktu Harus Bersamanya,
Diapun Tidak Pernah Meminta Kisahnya Sekarang,Semanis awal Dulu,
Diapun Tidak Pernah Meminta Kamu Jadi Milikya,Dia Hanya Meminta
Perjalananya Berjalan Dengan Semestinya.

Teranyata Sabar Dan Ikhlas Punya Kisah Tersendiri,Cape Ajasi
Pengen Hilang,Pengen Kabur Dari Semuanya,Uda Bingung Mau Ngapain
Lagi Disini,Bisa Ga Kira-Kira Sebentar Aja Menghindar Dari Semuanya,
Pamit Dari Semuanya Karna Disini Pun Aku Uda Gapunya Alesan Kenapa
Aku Bertahan,Dan Akupun Tidak Mungkin Meminta Lika-Liku Ini Untuk Selamanya....

×
Berita Terbaru Update